Pelanggan perlu mengecek tagihan makan di resto. Karena bisa jadi tagihan salah, seperti wanita ini yang kena biaya Rp 60 ribu untuk makanan yang tidak dipesan.
Restoran kari legendaris di Singapura memutuskan menutup gerainya. Telah beroperasi selama 37 tahun, mereka akhirnya menyerah usai menghadapi banyak tantangan.
Sama seperti balap karung, lomba makan kerupuk juga selalu eksis di momen HUT RI 17 Agustus. Para juara hingga ahli pencernaan berbagi strategi untuk menang.
Seorang pelanggan baru menyadari hal merugikan saat pesan makan online. Jika dibandingkan dengan pesan makan langsung, harganya lebih mahal bahkan sampai 81%.