Dua tim yang akan bertanding di final Piala Super Italia 2025 telah ditentukan. Inter Milan akan menghadapi rival sekotanya, AC Milan, di partai puncak.
Kasus keracunan alkohol di Laos dan Fiji yang dialami oleh turis menjadi perhatian dunia beberapa waktu lalu. Sekarang giliran Turki, turis harus hari-hati!
Simone Inzaghi mengakui Inter Milan layak kalah saat dihajar Fiorentina 0-3 di Serie A musim ini. Nerazzurri tampil di bawah standar dalam segala aspek.
Asisten pelatih Inter Milan Massimiliano Farris belum mau bicara peluang Scudetto timnya. Inter kini bersaing sengit dengan Napoli di urutan teratas Serie A.
AC Milan melaju ke final Coppa Italia 2024/2025 setelah mengalahkan Inter Milan 3-0, dengan Luka Jovic mencetak dua gol. Inter gagal meraih treble musim ini.