Dari Kasus Hambalang, Kuburan, hingga Hutan
Bupati Bogor Rachmat Yasin ditangkap KPK, diduga menerima suap Rp 4,5 miliar terkait perizinan alih fungsi hutan. Digadang-gadang sebagai kandidat Ketua Umum PPP, kini dia terancam dipecat dari partainya.
Selasa, 13 Mei 2014 06:39 WIB







































