detikNews
Tahun ini, Pemerintah Pusat akan Bangun 2 Jalan Layang di Solo
Dua jalan layang akan dibangun bersamaan di Kota Solo pada tahun 2017. Proyek jalan layang tersebut berada di persimpangan sebidang Manahan dan Purwosari.
Selasa, 23 Mei 2017 17:40 WIB







































