Sri Mulyani memastikan tidak ada Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Perubahan (APBNP) 2025 meski banyak perubahan nomenklatur kementerian dan lembaga.
Presiden Prabowo Subianto segera meresmikan bangunan Istana Garuda di Ibu Kota Nusantara (IKN). Istana Garuda sudah rampung dibangun di era Presiden Jokowi.