detikNews
Spesialis Pecah Kaca Beraksi di Dekat Masjid, Fortuner dan Avanza Jadi Sasaran
Saat kejadian, pemilik mobil tengah salat Jumat. Surat-surat berharga, ATM, dan uang tunai Rp 1,2 juta raib digondol pelaku.
Jumat, 15 Apr 2016 16:55 WIB







































