Sepakbola
Genset Stadion Meledak, Spanyol vs Belarusia Terancam Ditunda
Insiden meledaknya genset di San Moix Stadium mengancam status laga antara Spanyol kontra Belarusia. Disebut Federasi Sepakbola Spanyol berencana menunda pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2014 itu.
Kamis, 10 Okt 2013 23:16 WIB







































