Bintang Manchester City Erling Haaland menyamar jadi Santa Claus saat memeriahkan Natal 2025. Dia ikut memberi kado buat satu fans cilik Manchester United.
Arne Slot frustrasi dengan buruknya rekor set-piece Liverpool. Slot percaya, the Reds mesti memperbaikinya atau akan kesulitan untuk finis empat besar.