detikTravel
Duh! Pantai Malin Kundang Kini Tak Terawat & Banyak Pungli
Pantai Air Manis menjadi destinasi favorit turis di Padang, Sumatera Barat. Tapi sayang, Batu Malin Kundang yang jadi atraksi utamanya semakin tak terawat.
Senin, 16 Jun 2014 07:22 WIB







































