Pemkot Medan menambah lagi waktu ke Centre Point untuk lunassi tunggakan pajak Rp 107 M. Pengelola diberikan waktu hingga 19 Juli untuk melunasi tunggakan itu.
Bobby Nasution menanyakan Edy Rahmayadi soal pembelian Medan Club dibandingkan pengobatan gratis. Ia berharap anggaran lebih bermanfaat bagi masyarakat.
Wali Kota Medan Bobby Nasution membacakan 'Jati Diri Kader Partai Gerindra' di HUT ke-17. Dia menegaskan komitmen kader untuk membela keutuhan Indonesia.