Fenomena gagal bayar pinjaman online meningkat, berdampak pada kondisi finansial dan reputasi pengguna. Perencana keuangan mengingatkan konsekuensi seriusnya.
Kementerian Ketenagakerjaan mencatat tren positif pasar kerja 2025, dengan 631.018 lowongan. Sektor digital dan kreatif jadi primadona bagi pencari kerja.