KPK menemukan adanya rekayasa dilakukan vendor dalam pengerjaan iklan di BJB. Rekayasa itu memungkinkan vendor menggunakan anggaran iklan secara serampangan
Film Merah Putih: One For All, bukan proyek negara. Dana berasal dari patungan produser film, bukan bantuan pemerintah. Tema nasionalisme tetap diusung.
Kejari Karimun tetapkan 4 tersangka kasus dugaan korupsi pengelolaan dana hibah KPU Karimun tahun 2024. Kerugian negara dalam kasus ini ditaksir capai Rp 1,5 M.