Varian Omicron mulai muncul di dunia, membuat larangan kedatangan dari luar negeri. Namun Bandara Juanda hingga kini masih membatasi penerbangan internasional.
Perusahaan asal Korea IIAC menawarkan membawa band asal negaranya BTS untuk tampil di Batam dalam penandatanganan kerja sama pengembangan Bandara Hang Nadim.
Di zaman pandemi seperti sekarang, traveler yang ingin naik pesawat diberlakukan berbagai syarat untuk mencegah penularan virus COVID-19 dalam penerbangan