Gempa dengan magnitudo (M) 6,5 mengguncang Simeulue, Aceh siang tadi. Lindu tersebut menyebabkan 12 orang terluka dan sejumlah bangunan mengalami kerusakan.
KPID Jambi memberikan penghargaan kepada Hafiz Fattah sebagai Legislator Peduli Penyiaran. Ia berkomitmen untuk meningkatkan kualitas penyiaran di daerah.
Bagi kamu yang ingin bepergian ke luar negeri, wajib mempunyai paspor. Ditjen Imigrasi membagikan informasi syarat, cara hingga biaya pembuatan paspor baru.
Gempa berkekuatan magnitudo 3,5 mengguncang Kabupaten Nias Selatan (Nisel), Sumatera Utara (Sumut), hari ini. Gempa tersebut terjadi pada pukul 10.43 WIB.