Meski dalam kondisi terbatas, tapi pria tunanetra satu ini tetap semangat berjualan camilan. Ia bahkan rela merantau dari Brebes ke Jogja untuk mencari nafkah.
Siapa sangka miliarder ini dulunya seorang supir truk. Nasibnya berubah usai bisnis peyek kepiting yang modal awalnya hanya Rp 100 ribu. Seperti apa kisahnya?
Menjadi petani sayur tak pernah ada di benak Wirawan Hartawan. Apalagi dulu ia memimpin perusahaan yang menaungi toko CD dan kaset terbesar di RI, Disc Tarra.