Sepakbola
Riedl Masih Tunggu Kejelasan Status Pemain LPI
Pelatih timnas Indonesia, Alfred Riedl, punya alasan tersendiri di balik keputusannya tidak memanggil para pemain yang berlaga di Liga Primer Indonesia (LPI). Dia masih menunggu kejelasan status LPI.
Sabtu, 02 Jul 2011 21:56 WIB







































