detikNews
Buka Puasa di Tengah Hutan, SBY Santap Ransum
Dalam perjalanan pulang dari lokasi gempa di Desa Pemayoman, Kecamatan Cibinong, Cianjur, Presiden SBY berhenti sejenak di tengah-tengah hutan untuk berbuka puasa. Menu berbuka presiden kali ini sedikit berbeda yaitu nasi ransum jenis T2.
Kamis, 03 Sep 2009 18:41 WIB







































