detikHealth
Sex Tips
Tiram adalah salah satu afrodisiak tertua di dunia. Mungkin karena kandungan seng yang tinggi atau karena bentuknya menyerupai organ kelamin wanita, tiram sangat dipercaya bisa meningkatkan kehidupan seks seseorang. Karena khasiatnya itu tiram banyak dikonsumsi orang sebagai peningkat gairah seksual.
Jumat, 06 Jul 2012 09:35 WIB







































