detikFood
Mencicipi Mi Sehat nan Lezat
Kali ini kami tak perlu khawatir sakit perut atau tertelan formalin karena mi yang kami santap berbahan alami. Semangkuk mi oranye dengan taburan jamur dan ayam plus kuah kaldu yang bening, menebarkan aroma sedap gurih. Tekturnya kenyal dan 'ringan' rasanya. Kamipun melahapnya dengan iringan segelas jus strawberry organik yang asam-asam suegeerrr....!
Selasa, 03 Apr 2007 13:42 WIB







































