detikNews
Jokowi: Masalah Ibu Kota Masih Menumpuk
Hari ini Indonesia memperingati hari kemerdekaannya yang telah berlangsung selama 68 tahun. Jakarta sebagai ibu kota Indonesia masih menyimpan segudang masalah sejak merdeka.
Sabtu, 17 Agu 2013 09:59 WIB







































