detikNews
Gudang Miras Digerebek, Catut Nama Petinggi Polres
Sebuah gudang minuman keras (miras) di Desa Genteng Kulon, Banyuwangi digerebek Samapta Polres Banyuwangi. Saat penggerebekan, penjaga gudang sempat bersitegang dengan polisi.
Sabtu, 22 Nov 2008 14:59 WIB







































