Kepolisian India menangkap ketua pemuda Partai Bharatiya Janata (BJP) yang berkuasa dan menaungi PM Narendra Modi terkait komentarnya yang dianggap anti-Muslim.
Perhatian publik tertuju ke Rasmus Paludan, pendiri gerakan sayap kanan Denmark, Stram Kurs atau Garis Keras yang menyuarakan agenda anti-imigran, anti-Islam.