detikInet
Bill Gates Kembali Jadi Orang Terkaya Sedunia
Pendiri Microsoft Corp, Bill Gates, kembali menjadi orang paling kaya sedunia. Gates berhasil menyingkirkan investor AS Warren Buffett dan taipan telekomunikasi Meksiko Carlos Slim.
Kamis, 12 Mar 2009 07:15 WIB







































