detikHot
Junsu 'JYJ' Akan Gelar Tur Konser Ballad di Jepang
JYJ memang sedang vakum beraktifitas dalam grup. Namun, para membernya yakni Jaejoong, Junsu dan Yoochun tak libur dari kegiatan individual. Jika Yoochun tengah sibuk syuting drama, dalam waktu dekat Junsu akan menggelar konser ballad di Jepang.
Jumat, 28 Mar 2014 13:05 WIB







































