Pengguna TransJakarta, Tika (25), mengaku jenuh terhadap kemacetan di Jakarta. Tika, yang berkantor di kawasan Semanggi, berharap kantornya menerapkan WFH.
BRI Danareksa Sekuritas berhasil merampungkan berbagai proyek strategis sebagai Lead Financial Advisory dengan total nilai transaksi lebih dari Rp 100 triliun.
Perekonomian RI bisa menunjukkan kinerja yang sangat baik dengan tumbuh solid 5,3 persen tahun 2022 lalu dan ditargetkan masih akan tumbuh positif tahun ini.
Kecelakaan di Tol layang MBZ Cikampek arah Jakarta pagi ini selesai dilakukan penanganan. Lalin di lokasi yang sempat mengalami macet mulai berangsur lancar.