detikNews
Robby Gaspar Pertimbangkan Diri Jadi WNI?
Pemain Persib Bandung Robby Gaspar sudah cukup lama bermain sepakbola di Indonesia. Ia pun tidak menampik kesempatan jika suatu saat bisa jadi pemain naturalisasi dan memperkuat timnas Indonesia.
Senin, 07 Nov 2011 13:51 WIB







































