Lady Gaga tampil bermasker di ajang MTV Video Music Awards (VMAs). Salah satu masker yang dipakai merupakan karya desainer Indonesia dari brand MaisonMet.
Lady Gaga tampil bermasker di ajang MTV Video Music Awards (VMAs). Salah satu masker yang dipakai Gaga saat menerima penghargaan Artist of The Year merupakan karya desainer Indonesia dari brand MaisonMet.
Adipati Dolken kembali main film dalam sekuel 'Teman Tapi Menikah 2' garapan Falcon Pictures. Dalam film, Adipati berperan sebagai suami Ayudia Bing Slamet.
Yoga terus berkembang di Indonesia selama satu dasawarsa ini. Yoga Systems Hatha Yoga School berinisiatif untuk menyelenggarakan Clasisical Yoga Festival.