detikNews
Bakal Disubsidi Negara, Ada Kader Korupsi Partai Tak Boleh Ikut Pemilu
Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo mengusulkan agar nantinya negara ikut membiayai partai politik. Biaya itu diambilkan dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN).
Selasa, 10 Mar 2015 11:56 WIB







































