detikNews
Priyo: Revisi UU KPK Bagian Penyempurnaan UU Bidang Hukum
Wakil Ketua DPR bidang Polkam Priyo Budi Santoso prihatin dengan banyaknya LSM yang memprotes rencana revisi UU KPK. Padahal, revisi UU KPK sebagai bagian dari program legislasi nasional DPR di bidang hukum.
Kamis, 28 Apr 2011 12:24 WIB







































