Saat keluar dari ruang pemeriksaan, Sharmila, istri Yahya Zaini langsung diserbu puluhan wartawan. Sharmila mengaku telah memberikan fakta-fakta untuk pemeriksaan.
Meski mengaku melakukan petting atas dasar suka sama suka dengan pacarnya, Agustin Kharisma (18), Ahmad Fuadi (17) bisa dijerat pasal pencabulan dengan ancaman hukuman 7 tahun penjara.
Gara-gara dilaporkan ibu pacarnya, terpaksa Ahmad Fuadi (17) berurusan dengan polisi. Wajah ABG ini tampak tertunduk lesu saat berbagi cerita kepada wartawan di kantor polisi.
Hotman Paris Hutapea, pengacara Yahya Zaini mendesak Polda Metro Jaya menetapkan Maria Eva sebagai tersangka penyebarkan video mesum. Maria juga pantas ditahan.
Maria Eva, selingkuhan Yahya Zaini tengah diperiksa di Polda. Setelah Maria, giliran Sharmila, istri Yahya Zaini. Namun, ada kabar pemeriksaan Sharmila batal. Benarkah?
Meski melemparkan aib pada partainya, Yahya Zaini tetap mendapat perhatian besar dari DPP Partai Golkar. Buktinya, Golkar siap memberikan bantuan hukum kepada Yahya.