detikNews
1 September Paling Banyak Dipilih Remaja Jepang Untuk Bunuh Diri
Jepang merupakan salah satu negara dengan angka bunuh diri tertinggi di dunia. Ternyata, lebih banyak orang bunuh diri pada 1 September setiap tahunnya. Kenapa?
Selasa, 01 Sep 2015 16:36 WIB







































