detikFinance
BUMN Harus Antre IPO Mulai 2012
Menteri BUMN Mustafa Abubakar mengaku sulit untuk kembali menggelar initial public offering (IPO) perusahaan BUMN pada tahun ini. IPO beberapa BUMN ditergetkan dilakukan tahun depan.
Jumat, 12 Agu 2011 11:33 WIB







































