detikNews
Pembentang Spanduk King of The King di Nganjuk Dijanjikan Rp 1 Miliar
Pembentangan spanduk 'King of The King' terjadi di Nganjuk. Para pembentang spanduk ini dijanjikan mendapat uang Rp 1 miliar dari King of The King Dony Pedro.
Kamis, 30 Jan 2020 15:12 WIB