detikFinance
Jokowi Dukung Susi Ikut Campur Soal Urusan Impor Garam
Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti mengaku telah mendapat dukungan dari Presiden Jokowi, agar bisa punya kewenangan dalam mengatur impor garam.
Jumat, 11 Sep 2015 20:02 WIB







































