Mentan Berharap Ritel Jual Daging Lokal
Menteri Pertanian (Mentan) berharap, ke depan, ritel menjual daging lokal untuk meningkatkan harga daging di tingkat peternak lokal. Pasalnya, saat ini banyak ditemukan ritel menjual daging impor.
Selasa, 05 Apr 2011 23:54 WIB







































