Sepakbola
Sempat Tertinggal, Semen Padang Kalahkan Persela 4-2
Semen Padang sukses menundukkan Persela Lamongan kala berlaga di hadapan pendukung sendiri. Sempat tertinggal, Semen Padang sukses mengalahkan sang tamu 4-2.
Minggu, 12 Okt 2014 17:33 WIB







































