Sepakbola
Norwich Waspadai Suarez yang Sudah 245 Menit Puasa Gol
Luis Suarez tampil bagus bersama Liverpool di musim ini. Kiper Norwich City John Ruddy mewaspadai ancaman ketajaman penyerang asal Uruguay itu meski dia sudah lebih dari dua laga tak bikin gol.
Minggu, 20 Apr 2014 10:37 WIB







































