Batik Khas Kabupaten Lumajang Mulai Dipromosikan
Batik khas Kabupaten Lumajang, merupakan salah-satu produk unggulan asli Kota Pisang. Untuk menarik minat pasar, batik ini akan dipromosikan dalam pameran Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) di Tulungagung.
Rabu, 16 Nov 2011 12:43 WIB







































