Foke, sapaan akrab Gubernur DKI Jakarta Fauzi Bowo mengklaim bahwa fasilitas kesehatan di Jakarta semakin baik. Hal ini yang kemudian mendorong tingginya usia harapan hidup wanita di Jakarta.
Sulitnya masyarakat mendapat akses pinjaman tunai dari perbankan membuat mereka mencari sumber lain. Salah satunya pinjaman dengan cara menjaminkan BPKB.
Teknologi internet berperan besar mempermudah pembajakan hak cipta antara berbagai obyek, dari perangkat lunak, musik, film, karya sastra, foto dan sebagainya. Namun yang paling banyak dibajak adalah musik dan film. Kenapa?