detikNews
Ini Sedikit Daftar Peninggalan Sejarah, Prasasti Milik Indonesia yang Ada di Luar Negeri
Benda bersejarah milik Bangsa Indonesia berserak di luar negeri. Prasasti peninggalan kerajaan masa lampau itu dibawa ke luar negeri sebelum Indonesia merdeka. Barang-barang itu ada yang berada di tangan kolektor.
Rabu, 11 Feb 2015 20:05 WIB







































