Liverpool mendominasi Manchester United, namun tak berhasil mencetak gol. Juergen Klopp pun frustrasi lini serangnya terbungkam pertahanan disiplin MU.
Arsenal diyakini bakal gagal juara Liga Inggris karena akan kalah melawan Tottenham Hotspur dan Manchester United. Rio Ferdinand yang bilang seperti itu.
Manchester City diuntungkan usai Arsenal dan Liverpool tersandung. Bek kanan Liverpool Trent Alexander-Arnold percaya, Arsenal terpengaruh dengan hasil timnya.
Arsenal bertengger di pucuk Liga Inggris menyusul hasil imbang Liverpool vs Manchester City lalu. Sejuknya posisi teratas bikin The Gunners kian berambisi.
Keberhasilan Manchester City menjuarai Liga Inggris musim ini mengantarkan mereka ke sebuah rekor. The Citizens tim pertama yang juara empat kali beruntun!