Mitsubishi Motors mengumumkan bahwa Pajero yang diluncurkan pada 1982 dipilih oleh Japan Automotive Hall of Fame (JAHFA) sebagai salah satu mobil bersejarah.
Cara beli Wuling Air ev dengan potongan 'subsidi' Rp 20 jutaan sama dengan membeli mobil pada umumnya. Konsumen hanya perlu datang ke dealer untuk transaksi.