detikNews
Pemprov Jatim Dinilai Tak Serius Urus Pengungsi Syiah Sampang
Pemprov Jawa Timur dinilai belum memiliki kesiapan dan keseriusan menyediakan fasilitas yang layak dan memadai bagi warga Syiah Sampang di pengungsian, Rusunawa Puspa Agro, Jemundo, Sidoarjo.
Rabu, 10 Jul 2013 10:52 WIB







































