detikNews
Ada Tambahan 10 Kasus Baru Corona di Temanggung, dari Klaster Gowa
Kasus positif virus Corona atau COVID-19 di Temanggung bertambah 10 orang. Penambahan ini masih terkait dengan klaster Gowa, Sulawesi Selatan.
Rabu, 13 Mei 2020 20:32 WIB