Ada pesan dari seorang habib yang harus dilakoni orangtua Deco Debanza (15 bulan). Pasangan Bambang Setiawan dan Dewi Ratnasari diminta menyembelih 7 kambing apabila sang buah hati ditemukan.
Puji syukur dipanjatkan pasangan Bambang Setiawan dan Dewi Ratnasari atas ditemukan sang buah hari Deco Debeza (15 bulan) setelah diculik 2 hari. Keluarga akan menggelar syukuran.