detikNews
Kakek Abbas, Simpatisan PPP yang Ingin Jokowi Blusukan ke Semua Daerah
Pada dinding dari kardus yang membungkus gubuk Kakek Abbas terdapat sebuah bendera PPP bersandar. Membentang memanjang, rupanya Kakek Abbas pun seorang simpatisan partai berlambang Ka'bah itu.
Senin, 05 Mei 2014 19:05 WIB







































