detikNews
Korban Lumpur Lapindo Tahlilan di Seberang Istana
Sekitar 30 orang duduk melingkar di seberang Istana Merdeka. Dengan khusuk, mereka memanjatkan doa agar kasus semburan lumpur Lapindo segera tuntas.
Jumat, 30 Mei 2008 18:24 WIB







































