Di tengah merebaknya wabah COVID-19 di Indonesia, Dicoding ingin memberi semangat agar para developer aplikasi lokal tetap produktif lewat program beasiswa.
Pandemi membuat transformasi digital berjalan lebih ngebut. Facebook pun menambahkan bermacam fitur, salah satunya Facebook Shops untuk memudahkan UKM jualan.