detikNews
3 Orangutan Ditemukan Luka-luka di Taman Nasional Kutai
Mamalia yang diperkirakan berusia sekitar 2 tahun, kini berada di rehabilitasi orangutan di Samboja, Kutai Kartanegara. Terdapat sobekan luka di telapak tangan, bekas siraman air panas di punggung hingga luka tembak dan memar.
Sabtu, 18 Feb 2012 17:19 WIB







































