detikNews
SBY Rapat Maraton, Markas Besar PBB Dijaga Sangat Ketat
Kegiatan Presiden SBY di New York hari Senin sungguh padat. SBY melakukan rapat maraton. Sementara di kawasan dekat Markas Besar PBB, penjagaan sangat ketat.
Selasa, 25 Sep 2007 10:48 WIB







































